WSBP Pastikan Suplai Girder dan Readymix untuk Proyek Strategis Nasional Jakarta-Cikampek II Selatan
Jakarta, Oktober 2023. Merupakan bagian dari Proyek Strategis Nasional (PSN), Proyek Tol Jakarta-Cikampek II Selatan (Japek II Selatan) menjadi salah satu prioritas pemerintah dalam penyelesaiannya.