Beton Readymix menghasilkan material dinding beton dan tembok beton berkualitas diproduksi di Batching Plant untuk dikirimkan ke lokasi proyek dengan menggunakan truk mixer.
Digunakan untuk lantai kerja lean concrete
Digunakan untuk struktur dengan daya beban beton rendah, seperti barier, pondasi PJU, box culvert, retaining wall, dan sebagainya
Digunakan untuk struktur dengan daya beban beton sedang, seperti slab, kolom, pilecap, pierhead, backwall, diafragma dan sebagainya.
Digunakan sebagai pondasi borepile dengan slump yang lebih rendah (18+2cm) guna memudahkan workability atau proses penuangan dalam metode pengecoran borepile
Digunakan untuk beton rigid pavement atau rigid manual pada struktur jalan
Biasanya digunakan untuk struktur dengan daya beban beton tinggi atau struktur yang membutuhkan beton percepatan, seperti box girder, kolom sosrobahu, dan box atau struktur cantilever
Mas BP